Minggu, 21 Oktober 2012

Pengertian dan Analisis S.WO.T

S.W.O.T 
yaitu metode perencanaan strategi yang digunakan untuk mengevaluasi kekuatan,kelemahan.peluang,dan ancaman dalam suatu proyek atau spekulasi bisnis.

Analisis mengenai S.W.O.T dalam sebuah perusahaan
  • Strength (Kekuatan) yaitu bagaimana kekuatan yang ada didalam suatu perusahaan baik itu dari segi internal ataupun dari segi eksternal. contoh : perusahaan A memiliki kekuatan dari segi internal yaitu dari pegawai,manager,dll. dan dari segi eksternal yaitu pemasok,lokasi,pelanggan,dll
  • Weakness (Kelemahan) yaitu faktor ini yang mungkin dapat dimanfaatkan oleh pesaing untuk menjatuhkan sebuah preeusahaan, contoh : kelemahan di perusahaan A  yaitu dari manager atau pegawai dimana manager diperusahaan A tidak bekerja dengan baik dan pegawai disana tidak memenuhi aturan yang ada.
  • Opportunities (Peluang) yaitu berapa porsen peluang yang di daparoleh suatu perusahaan untuk mencapai tujuan nya.namun untuk mencapai tujuan itu suatu perusahaan akan bergantung pada perencanaan yang baik. dimana perusahaan itu harus merencanakan suatu tujuan dengan sangat matang dan memikirkan dari segala aspek yang bisa membantu ataupun menghambat tujuan itu tercapai.
  •  Threats (Ancaman) yaitu pesaing,dimana pesaing ini akan menghambat kesejahteraan dari suatu perusahaan. dan tentunya akan mecoba menghancurkan lawan kerja suatu perusahaan.